Lomba Pengayaan Sumber Belajar BPTIKP 2013 |
Lomba pengayaan sumber belajar BPTIKP tahun 2013 tahun ini akan di gelar kembali seperti tahun- tahun sebelumnya. Hal ini tentunya kabar baik bagi guru- guru jateng karena sebagai sarana untuk mengembangkan potensinya untuk meningkatkan kemampuannya dalam hal sumber belajar bagi anak didiknya khususnya dan sumber belajar bagi anak negeri ini.
Seperti tahun- tahun sebelumnya lomba ini ada 3 jenis yaitu lomba pengayaan sumber belajar berbasis blog, lomba pengayaan sumber belajar berbasis MPI dan lomba sumber belajar berbasis web sekolah. Sebagai ilustrasi sudah tertera web lomba BPTIKP tentang peringkat lomba yang ada sehingga bisa belajar tentang bagaimna membuat sumber pengayaan yang baik di sana.
Bagi teman- teman guru SD, SMP, SMA, SMK di wilayah jateng yang berminat siapakan diri anda untuk berkompetisi, berbagi, sharing dalam lomba di BPTIKP ini, karena dalam lomba ini akan ketemu dengan teman yang suka ICT. Sehingga bisa saling belajar tentang media pembelajaran untuk anak didik kita. bagi yang ingin berminat untuk lomba silahkan buka lomba BPTIKP Jateng klik di sini.
0 Response to "Lomba Pengayaan Sumber Belajar BPTIKP Jateng 2013 "
Posting Komentar